{"id":19287,"date":"2024-01-12T07:26:35","date_gmt":"2024-01-12T00:26:35","guid":{"rendered":"https:\/\/bacamedi.com\/?p=19287"},"modified":"2024-01-12T07:27:29","modified_gmt":"2024-01-12T00:27:29","slug":"cara-mendapatkan-beasiswa-lpdp-2024-lengkap-beserta-syarat-dan-cara-mendaftar","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/bacamedi.com\/cara-mendapatkan-beasiswa-lpdp-2024-lengkap-beserta-syarat-dan-cara-mendaftar\/","title":{"rendered":"Cara Mendapatkan Beasiswa LPDP 2024 Lengkap Beserta Syarat dan Cara Mendaftar"},"content":{"rendered":"\n

Bacamedi.com<\/a>_ Informasi mengenai jadwal dan Cara Mendapatkan Beasiswa LPDP 2024<\/p>\n\n\n\n

Sebuah Peluang emas bagi calon mahasiswa Indonesia yang ingin melanjutkan studi magister (S2) atau doktor (S3) secara gratis, baik di dalam maupun luar negeri.<\/p>\n\n\n\n

Untuk meraih kesempatan ini, penting bagi calon pendaftar memahami dengan baik syarat dan cara pendaftarannya.<\/p>\n\n\n\n

Berikut adalah Rincian Syarat dan Cara Daftar LPDP 2024<\/p>\n\n\n\n

Syarat dan Jadwal Pendaftaran Beasiswa LPDP 2024<\/h2>\n\n\n\n

Beasiswa LPDP 2024 terbagi menjadi beberapa program, antara lain beasiswa umum, afirmasi, targeted, dan double\/joint degree.<\/p>\n\n\n\n

Pendaftaran dilakukan secara online melalui Link pendaftaran<\/a> <\/em><\/strong>yang terintegrasi dengan situs Kementerian Keuangan.<\/p>\n\n\n\n

Jadwal dan Proses Pendaftaran<\/strong><\/p>\n\n\n\n

Proses pendaftaran Tahap 1 dimulai pada hari ini dan berlangsung hingga 12 Februari 2024.<\/p>\n\n\n\n

Tahapan seleksi mencakup seleksi administrasi, tes bakat skolastik, dan substansi yang akan berlangsung hingga Juni 2024.<\/p>\n\n\n\n

Masa perkuliahan dijadwalkan dimulai paling cepat bulan Juli 2024.<\/p>\n\n\n\n

Persyaratan Pendaftaran Beasiswa LPDP 2024<\/p>\n\n\n\n

Syarat Umum:<\/strong><\/p>\n\n\n\n