{"id":18727,"date":"2023-11-04T20:48:08","date_gmt":"2023-11-04T13:48:08","guid":{"rendered":"https:\/\/bacamedi.com\/?p=18727"},"modified":"2023-11-04T20:48:44","modified_gmt":"2023-11-04T13:48:44","slug":"daftar-online-kur-bri-2023-cara-mengajukan-pinjaman-mudah-cair","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/bacamedi.com\/daftar-online-kur-bri-2023-cara-mengajukan-pinjaman-mudah-cair\/","title":{"rendered":"Daftar Online KUR BRI 2023, Cara Mengajukan Pinjaman mudah Cair"},"content":{"rendered":"\n

Daftar KUR BRI Online Cara Mudah Mengajukan
Apakah pengajuan KUR BRI bisa secara online?<\/p>\n\n\n\n

Pengajuan Kredit Usaha Rakyat (KUR) dari Bank Rakyat Indonesia (BRI) kini dapat dilakukan secara online.<\/p>\n\n\n\n

BRI, sebagai salah satu bank Badan Usaha Milik Negara (BUMN) terbesar, memberikan kemudahan kepada para Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang memenuhi persyaratan untuk mendapatkan pinjaman KUR dengan suku bunga yang ringan.<\/p>\n\n\n\n

Pada tahun 2023, Bank BRI menawarkan suku bunga sebesar 0,5% per bulan atau 6% per tahun, membuatnya sangat menarik bagi calon debitur.<\/p>\n\n\n\n

Plafon pinjaman KUR yang disediakan oleh BRI juga cukup besar, mencapai hingga Rp 500 juta untuk setiap individu pelaku usaha yang memenuhi kriteria.<\/p>\n\n\n\n

BACA JUGA :<\/strong><\/p>\n\n\n\n